Kehidupan militer memproduksi nilai patriarki dan militerisasi yang terbawa sampai ke ranah privat. Perempuan lagi-lagi ...
Menurut psikolog Gisella Tani Pratiwi, kesadaran atas batas dan tujuan penggunaan media sosial penting untuk menjaga ...
Di Tempego Experience, pengunjung tidak hanya diajak mengenal sejarah tempe tapi juga mencicipi berbagai kreasi ...
Sekarang ini akun-akun media sosial bertema feminisme banyak bermunculan, membahas isu-isu perempuan dan gender seperti hubungan yang setara, kesehatan reproduksi, hingga ketimpangan gender di ...
Dari zaman dulu hingga sekarang, standar kecantikan kulit putih dan badan kurus sudah melukai perempuan. Pembentukan standar kecantikan Indonesia yang mustahil ini sebetulnya sudah terbentuk dari masa ...
Perekonomian Jepang tengah berada di bawah tekanan, disebabkan mulai dari kenaikan harga energi dan biaya pertahanan sampai dampak pandemi. Menurunnya tingkat kelahiran dan populasi yang menua semakin ...
Bulan September 10 tahun lalu, sebuah situs berbahasa Inggris yang bernamakan seorang tokoh perempuan biblikal muncul. Konten-kontennya, saat itu, jarang ditemukan di platform lain di Indonesia. Jika ...
Tidak hanya terkenal akan tempat wisatanya, Thailand juga memiliki industri film dengan produk bertema cukup beragam, terutama soal kehidupan queer dan drama bl Thailand. Salah satu film queer ...
“Alasan saya memilih Mine (film lesbian Korea Selatan) karena cerita cinta minoritas seksual. Ini juga sebuah melodrama, jadi saya menerima perannya tanpa berpikir dua kali,” ucap aktris Kim Seo Hyung ...
Akhir-akhir ini kasus perselingkuhan ramai jadi konsumsi media. Kasus perselingkuhan selebriti dalam dan luar negeri silih berganti dibahas netizen di media sosial dan media arus utama. Bagi penikmat ...
Tukar Takdir adalah film panjang keenam Mouly Surya, sekaligus film kelima yang ia tulis dan sutradarai sendiri. Diangkat dari salah satu cerpen dalam buku berjudul sama karya Valiant Budi, Mouly ...
Di era digital saat ini, dari bangun tidur sampai mau tidur lagi, tangan kita nyaris tak lepas dari ponsel. Mencari informasi dan berita apa pun tinggal ketik di peramban atau membuka media sosial.